KARYA TULIS Diana
KARYA TULIS Diana
KARYA TULIS Diana
Disusun oleh :
Karya tulis “STUDY TOUR YOGYAKARTA” ini adalah salah sau syarat untuk
mengikuti kegiatan ujian sekolah mata pelajaran bahasa Indonesia dan telah
disahkan pada :
Hari : ………………………………………….
Tanggal : ………………………………………….
Tempat : SMP Islam Parung
Mengesahkan,
Wali Kelas Pembimbing
MOTTO
i
Tuntutlah ilmu dari lahir hingga ke liang lahat
ii
KATA PENGANTAR
Puji serta sukur marilah kita panjatkan kepada kehadirat Allah SWT Karena ialah
yang telah memberikan berbagai nikmat yang sangat besar terutama nikmat Iman
dan Islam, Sholawat beserta salam marilah selalu kita panjatkan kepada nabi besar
kita Muhammad SAW. Dan dalam kesempatan yang mulia ini penulis ingin
mengucapkan terimakasih
yang sedalam - dalamnya kepada :
iii
DAFTAR ISI
BAB I PENDAHULUAN
1.1. Latar Belakang
…………………………………………………………1
1.2. Rumusan Masalah
……………………………………………………...1
1.3. Tujuan
………………………………………………………………….1
1.4. Metode Penulisan
………………………………………………………1
1.5. Sistematika Penulisan
………………………………………………….2
BAB II PEMBAHASAN
2.1. Candi Prambanan ………………………………………………………3
2.2. Makam Imogiri ………………………………………………………...7
2.3. Candi Borobudur ……………………………………………………..13
DAFTAR PUSTAKA
LAMPIRAN
iv
v
BAB I
PENDAHULUAN
1
2
Candi prambanan adalah candi hindu yang paling besar di Indonesia, dengan
tinggi 47 meter, dan dibangun pada abad ke-9 Letaknya berada di 17 km arah
timur Yogyakana ditepi jalan raya menuju Solo. Candi yang paling utama yaitu
Candi Siwa yang berada di Tengah candi. Candi Wisnu yang berada di utara
candi, dan Candi Brahma yang terletak di Selatan candi. Didepannya terletak
Candi Wahana yang merupakan kendaraan Trimurti. Adapun Candi Angkasa
adalah kendaraan Brahma yang merupakan Dewa Penjaga, Candi Nandi (Kerbau)
yang merupakan kendaraan Siwa (Dewa Perusak) dan Candi Garuda adalah
kendaraan Wisnu (Dewa Pencipta).
Pada dinding pagar langkah candi Brahma dan candi Siwa dipahatkan relief
cerita Ramayana, sedangkan pada pagar langkah candi Wisnu dipahatkan relief
Krisnayana yang sangat indah, jika masuk ke candi Siwa dari arah timur lalu
belok ke kiri anda akan menemukan relief cerita Ramayana tersebut searah jarum
jam, dan relief cerita selanjutnya bersambung di candi Brahma.
3
4
Agama Hindu mengenal Tri Murti yang terdin dan Dewa Brahma sebagai
Sang Pencipta, Dewa Wisnu sebagai Sang Pemelihara, dan Dewa Siwa sebagai
Sang Perusak. Bilik utama dari candi induk ditempati Dewa Siwa sebagai
Maha Dewa sehingga dapat disimpulkan bahwa Candi Prambanan adalah
Candi Siwa ini juga sering disebut sebagai Candi Roro Jonggrang berkaitan
dengan legenda yang menceritakan tentang seorang dara yang Jonggrang atau
gadis yang Jangkung, Putri dari Prabu Boko, yang membangun kerajaannya
diatas bukit disebelah selatan kompleks Candi Prambanan.
Candi Brahma dan Candi Wisnu masing-masing memiliki satu buah bilik
yang ditempati oleh patung dewa - dewa yang bersangkutan
Dihadapan ketiga candi dari Dewa Trimurti itu terdapat tiga buah candi yang
berisi wahana (kendaraan) ketiga dewa tersebut. Ketiga candi itu kini sudah
dipugar dan hanya candi ditengah (di depan Candi Siwa) yang masih berisi
patung seekor lembu yang bemama Nandi, kendaraan Dewa Siwa.
Patung angsa sebagai kendaraan Dewa Brahma dan Patung garuda sebagai
kendaraan Dewa Wisnu yang dahulu mengisi bilik-bilik candi yang terletak di
hadapan candi kedua dewa itu kini telah dipugar.Keenarn candi itu merupakan
7
b. Sejarah
Ketika Sinuhun Hanyokrowati (Sinuhun Sedo Krapyak) meninggal,
maka puteranya Kanjeng Gusti Pangeran Adipati Anom pada waktu sedo
itu pergi tirakat ke pegunungan Selatan. Sehingga sebagai wakil pemegang
pemerintahan ialah Gusti Pangeran Martopuro. Sesudah setahun lamanya
ia bertirakat, maka ia pulang dari pegunungan tersebut sebab sudah sedikit
Iama dicari-cari oleh penghulu Katangan, tapi sebelum menjadi penghulu.
Pada tahun 1627, ia masuk ke kerajaan dan pemegang kekuasaan Mataram
saat itu ialah Prabu Hanyokrokusumo. Sesudah itu Pangeran Martopuro
meninggalkan kerajaan menuju Ponorogo. Atas permintaan rakyat maka
wakil dari Pangeran Adipati Anom, Pangeran Purboyo memerintahkan
penghulu Ketegan untuk mencari Pangeran Adipati Anom. Akhirnya
terdapatlah Pangeran Adipati Anom sedang bertapa di Gunung Kidul,
8
2. Cincin Kayu
Kayu berbentuk cincin tersebut berasal dari tongkat Sultan Agung
yang ditanam lalu berubah menjadi pohon yang besar. Pohon itu
12
3.1 Simpulan
Kesimpulan Daerah Istimewa Yogyakarta merupakan salah satu daerah
tujuan wisata. Banyak sekali potensi wisata yang dimiliki DIY salah satunya
adalah museum. Keberadaan museum merupakan asset yang bernilai tinggi
yang mendukung Yogyakarta sebagai kota pelajar, kota budaya, dan kota
tujuan wisata. Daerah istimewa Yogyakarta mempunyai 33 museum yg
terbagi menjadi tiga kategori jenis museum, dan museum perjuangan.
Sedangkan menurut kepemilikannya, museum dibagi menjadi 2 kategori,
yaitu museum negeri atau pemerintah dan museum swasta.
3.2 Saran
Sebaiknya upaya-upaya yang dilakukan pemerintah untuk menjaga dan
melestarikan wisata tersebut tetap menjadi daya tarik terutama dari segi
keparwisataan, arkeologi dan ilmu pengetahuan data untuk Para pengunjung
jagalah etika, kebersihan, dan jangan merusak apapun Benda yang ada
ditempat bersejarah
15
DAFTAR PUSTAKA
https://www.detik.com/edu/detikpedia/d-6247677/sejarah-candi-prambanan-
sempat-dijarah-hingga-jadi-situs-warisan-dunia#:~:text=Candi%20Prambanan
%20dibangun%20sekitar%20pertengahan,yang%20ditemukan%20di%20sekitar
%20Prambanan.
https://id.wikipedia.org/wiki/Permakaman_Imogiri
https://id.wikipedia.org/wiki/Borobudur
LAMPIRAN