Content-Length: 190547 | pFad | http://id.wikipedia.org/wiki/Clifford_Shull

Clifford Shull - Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas Lompat ke isi

Clifford Shull

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Infobox orangClifford Shull

Edit nilai pada Wikidata
Nama dalam bahasa asli(en) Clifford Glenwood Shull Edit nilai pada Wikidata
Biografi
Kelahiran23 September 1915 Edit nilai pada Wikidata
Pittsburgh Edit nilai pada Wikidata
Kematian31 Maret 2001 Edit nilai pada Wikidata (85 tahun)
Medford (en) Terjemahkan Edit nilai pada Wikidata
Data pribadi
PendidikanUniversitas New York
Universitas Carnegie Mellon
Schenley High School (en) Terjemahkan Edit nilai pada Wikidata
Kegiatan
Penasihat doktoralRichard Threlkeld Cox (en) Terjemahkan, Frank Myers (en) Terjemahkan dan Robert DeWitt Huntoon (en) Terjemahkan Edit nilai pada Wikidata
SpesialisasiQ4316486 Terjemahkan Edit nilai pada Wikidata
Pekerjaanfisikawan, fisikawan nuklir, akademisi, dosen Edit nilai pada Wikidata
Bekerja diInstitut Teknologi Massachusetts
Laboratorium Nasional Oak Ridge
Texaco (en) Terjemahkan Edit nilai pada Wikidata
Karya kreatif
Murid doktoralJacek Moscinski (en) Terjemahkan dan H. A. Mook (en) Terjemahkan Edit nilai pada Wikidata

Find a Grave: 44365408 Modifica els identificadors a Wikidata


Clifford Glenwood Shull (23 September 1915 – 31 Maret 2001) adalah seorang fisikawan Amerika Serikat pemenang Penghargaan Nobel.

Ia menerima Penghargaan Nobel dalam Fisika 1994 dengan orang Kanada Bertram Neville Brockhouse untuk pengembangan teknik penghamburan elektron, khususnya teknik difraksi neutron, untuk mempelajari bahan kental.

Hadiah Nobel yang dimenangkan Clifford Shull (diterima dengan Bertram N. Brockhouse) pada tahun 1994 dianugerahkan lama setelah karya orisinal mereka yang dianugerahi penghargaan itu ditemukan.

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]










ApplySandwichStrip

pFad - (p)hone/(F)rame/(a)nonymizer/(d)eclutterfier!      Saves Data!


--- a PPN by Garber Painting Akron. With Image Size Reduction included!

Fetched URL: http://id.wikipedia.org/wiki/Clifford_Shull

Alternative Proxies:

Alternative Proxy

pFad Proxy

pFad v3 Proxy

pFad v4 Proxy