Content-Length: 84928 | pFad | http://id.wikipedia.org/wiki/Hapus_Aku

Hapus Aku - Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas Lompat ke isi

Hapus Aku

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
"Hapus Aku"
Singel oleh Nidji
dari album Breakthru
Dirilis2006
FormatCD, Kaset, Ringtone
Direkam4:12
GenreRock
LabelMusica Studio's

Hapus Aku merupakan lagu kedua karya Nidji. Dirilis tahun 2006. Lagu ini merupakan lagu soundtrack sinetron Sumpah, Gue Sayang Loe! Lagu yang berdurasi 4:12 ini menduduki posisi ke-1 di chart MTV Ampuh selama 4 pekan.dan berada di MTV Ampuh dari bulan Agustus hingga Oktober 2006.

Lagu ini dibuat berdasarkan hubungan Ariel dengan Dhea Ananda yang sempat putus (sebelum akhirnya menikah).[1][2][3]

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ "Fakta Mengejutkan Lagu Hapus Aku, Tercipta dari Patah Hati Ariel Nidji ke Dea Ananda". suara.com. Diakses tanggal 2024-10-10. 
  2. ^ "Cerita Dhea Ananda Langsung Cari Ariel Nidji Setelah Tahu Menjadi Inspirasi Lagu Hapus Aku". Tribunjabar.id. Diakses tanggal 2024-10-10. 
  3. ^ Puspasari, Desi. "Dea Ananda Balas 'Hapus Aku' Nidji dengan 'First Love'". detikhot. Diakses tanggal 2024-10-10. 








ApplySandwichStrip

pFad - (p)hone/(F)rame/(a)nonymizer/(d)eclutterfier!      Saves Data!


--- a PPN by Garber Painting Akron. With Image Size Reduction included!

Fetched URL: http://id.wikipedia.org/wiki/Hapus_Aku

Alternative Proxies:

Alternative Proxy

pFad Proxy

pFad v3 Proxy

pFad v4 Proxy