Content-Length: 98834 | pFad | http://id.wikipedia.org/wiki/Hary_Agung_Prabowo

Hary Agung Prabowo - Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas Lompat ke isi

Hary Agung Prabowo

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Hary Agung Prabowo

Hary Agung Prabowo (lahir 19 Januari 1968) adalah seorang birokrat Indonesia kelahiran Sidoarjo.[1] Ia sempat menjabat sebagai Asisten Perekonomian dan Pembangunan. Pada 2020, ia diangkat menjadi Sekretaris Daerah Temanggung.[2] Pada 2022, ia diangkat menjadi Ketua Pengkab Ikatan Sport Sepeda Indonesia (ISSI) Temanggung.[3] Pada 2023, ia diangkat menjadi pelaksana jabatan Bupati Temanggung.[4]

Referensi

[sunting | sunting sumber]








ApplySandwichStrip

pFad - (p)hone/(F)rame/(a)nonymizer/(d)eclutterfier!      Saves Data!


--- a PPN by Garber Painting Akron. With Image Size Reduction included!

Fetched URL: http://id.wikipedia.org/wiki/Hary_Agung_Prabowo

Alternative Proxies:

Alternative Proxy

pFad Proxy

pFad v3 Proxy

pFad v4 Proxy