5 7 3 2
5 7 3 2
5 7 3 2
(RPP)
Sekolah : SD
Kelas /Semester : V/2 (dua )
Tema 7 : Peristiwa dalam Kehidupan
Sub tema 3 : Peristiwa Mengisi Kemerdekaan
Pembelajaran ke- : 2
Fokus Pembelajaran : Bahasa Indonesia dan IPA.SBdP
Alokasi Waktu : 6 x 35 menit (6 JP)
4.9 Membuat surat undangan (ulang tahun, 4.9.1 Membuat surat undangan (ulang tahun,
kegiatan sekolah, kenaikan kelas, dll.) kegiatan sekolah, kenaikan kelas, dll.)
dengan kalimat efektif dan dengan kalimat efektif dan memperhati-
memperhatikan penggunaan ejaan kan penggunaan ejaan
IPA
Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi
3.7 Menganalisis pengaruh kalor terhadap 3.7.1 menganalisis pengaruh kalor terhadap
perubahan suhu dan wujud benda dalam perubahan suhu dan wujud benda dalam
kehidupan seharihari kehidupan sehari-hari;
4.7 Melaporkan hasil percobaan pengaruh 4.7.1 melaporkan hasil percobaan pengaruh
kalor pada benda kalor pada benda
SBdP
Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi
3.4 Memahami karya seni rupa daerah 3.4.1 • Membuat poster tentang bahaya
merokok, minuman keras dan NAPZA
4.4 Membuat karya seni rupa daerah 4.4.1 • Membuat poster
C. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Dengan membaca, siswa dapat mengidentifikasi peran pelajar dalam mengisi kemerdekaan
dengan penuh tanggung jawab.
https://kherysuryawan.blogspot.com
https://kherysuryawan.blogspot.com
2. Dengan mencari tahu, siswa dapat memahami peristiwa pengkristalan dengan penuh
kepedulian.
3. Dengan melakukan percobaan, siswa dapat menganalisis perisitiwa pengkristalan dengan
penuh tanggung jawab.
4. Dengan membaca, siswa dapat mengidentifikasi ragam seni rupa daerah dengan penuh
kepedulian.
D. MATERI PEMBELAJARAN
1. Teks Penjelasan peristiwa penting pada masa pemerintahan kolonial Inggris dan Belanda
2. teks, menjelaskan perubahan wujud benda padat, cair, dan gas.
3. lagu berjudul “Rayuan Pulau Kelapa”,
E. METODE PEMBELAJARAN
Pendekatan Pembelajaran : Saintifik.
Metode Pembelajaran : Simulasi, percobaan, diskusi, tanya jawab, penugasan, dan
ceramah.
H. PENILAIAN
1. Teknik Penilaian
a. Penilaian Sikap
Mencatat hal-hal menonjol (positif atau negatif) yang ditunjukkan siswa dalam sikap
disiplin.
b. Penilaian Pengetahuan
Muatan Indikator Teknik Bentuk Instumen
https://kherysuryawan.blogspot.com
https://kherysuryawan.blogspot.com
Penilaian
Bahasa a. Rubrik membuat percobaan Tes tertulis Soal pilihan ganda
Indonesia menyelidiki peristiwa mengkristal Soal isian
Soal uraian
IPA a. Rubrik membuat percobaan Tes tertulis Soal pilihan ganda
menyelidiki peristiwa mengkristal Soal isian
Soal uraian
SBDP b. Rubrik persentasi
A. Unjuk Kerja
Membuat Kesimpulan dari Bacaan
Bentuk Penilaian : Tertulis
Instrumen Penilaian : Daftar Periksa
KD BI 3.3 dan 4.3
Teknik Bentuk Instumen
Muatan Indikator
Penilaian
Bahasa a. Rubrik membuat percobaan Diskusi dan Rubrik penilaian
Indonesia menyelidiki peristiwa mengkristal unjuk hasil pada BG halaman
13-14.
IPA a. Rubrik membuat percobaan Unjuk kerja Rubrik penilaian
menyelidiki peristiwa mengkristal dan hasil pada BG halaman
16-17.
SBDP b. Rubrik persentasi
c. Remedial
Siswa yang belum terampil dalam menemukan gagasan pokok dan gagasan pendukung dapat
diberikan contoh-contoh tambahan teks sebagai latihan tambahan. Siswa dapat dibantu oleh
siswa lain yang telah sangat terampil dalam menemukan gagasan pokok dan gagasan
pendukung.
d. Pengayaan
Apabila memiliki waktu, siswa dapat memainkan ansambel bunyi mereka kepada kelas lain.
Refleksi Guru:
https://kherysuryawan.blogspot.com
https://kherysuryawan.blogspot.com
……………………………… ………………………………
https://kherysuryawan.blogspot.com