Lompat ke isi

Dewi Bumi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Dewi Bumi adalah deitifikasi atau pendewaan dari Bumi. Dewi bumi sering dikaitkan dengan dewa-dewi "khthonik" dari dunia bawah.[1] Ki dan Ninhursag adalah dewi bumi dalam kebudayaan Mesopotamia. Dalam mitologi Yunani, Bumi dipersonifikasikan sebagai Gaia, yang dianggap sepadan dengan dengan Terra dari Romawi, Prithvi/Bhūmi dalam mitologi India, dan beberapa dewi dalam kebudayaan lain. Dewi bumi atau "Ibu Bumi" yang melengkapi "Bapa Langit" juga ditemui dalam agama Proto-Indo-Eropa. Sebaliknya, mitologi Mesir justru secara khusus memiliki dewi langit (Nut) dan dewa Bumi (Geb).

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ "Definition of EARTH GODDESS". www.merriam-webster.com (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2017-06-20. 

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]


pFad - Phonifier reborn

Pfad - The Proxy pFad of © 2024 Garber Painting. All rights reserved.

Note: This service is not intended for secure transactions such as banking, social media, email, or purchasing. Use at your own risk. We assume no liability whatsoever for broken pages.


Alternative Proxies:

Alternative Proxy

pFad Proxy

pFad v3 Proxy

pFad v4 Proxy