Lompat ke isi

Hezron

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Hezron dalam kitab Kejadian dari Kitab Suci Ibrani dan Alkitab, adalah salah satu anak dari Peres bin Yehuda dan isterinya yang tidak diketahui namanya. Ia mempunyai saudara yang bernama Hamul.[1]

Keturunan

[sunting | sunting sumber]

Hezron mempunyai tiga putra anak yang bernama Yerahmeel, Ram, dan Khelubai (Kaleb).[2] Ia juga mempunyai seorang putra bernama Segub dari anak perempuan Makhir.[3]

Melalui Ram bin Hezron, dilahirkanlah Daud hingga akhirnya menurunkan Yesus.[4][5]

Melalui Kaleb, diturunkan Bezaleel bin Uri bin Hur bin Kaleb,[6] yang merupakan arsitek utama Kemah Suci di padang gurun.[7]

Hezron lainnya dalam Alkitab

[sunting | sunting sumber]

Referensi

[sunting | sunting sumber]
Orang tua:
Peres
Hezron
? tahun
Anak:
Yerahmeel, Ram, Kaleb
pFad - Phonifier reborn

Pfad - The Proxy pFad of © 2024 Garber Painting. All rights reserved.

Note: This service is not intended for secure transactions such as banking, social media, email, or purchasing. Use at your own risk. We assume no liability whatsoever for broken pages.


Alternative Proxies:

Alternative Proxy

pFad Proxy

pFad v3 Proxy

pFad v4 Proxy