Kegawatdaruratan Ginekologi
Kegawatdaruratan Ginekologi
Kegawatdaruratan Ginekologi
Oleh :
Riska Mayasari S 03120048
Ana Maria M 03120024
Gestina Aliska 04120101
Kegawatdaruratan Ginekologi
Anamnesis
Riwayat terlambat haid
Gejala dan tanda kehamilan muda
Perdarahan per vaginam
Nyeri perut kanan/ kiri bawah.
Pemeriksaan fisik
Didapatkan rahim yang juga membesar,
adanya tumor di daerah adneksa.
Tanda-tanda syok hipovolemik, yaitu
hipotensi, pucat dan ekstremitas dingin
Tanda-tanda abdomen akut, yaitu perut
tegang bagian bawah, nyeri tekan dan nyeri
lepas dinding abdomen.
Pemeriksaan ginekologis
Pemeriksaan dalam: seviks teraba lunak, nyeri
tekan, nyeri pada uteris kanan dan kiri.
Pemeriksaan penunjang
Laboratorium : Hb, Leukosit, urine B-hCG (+)
USG:
Tidak ada kantung kehamilan dalam kavum uteri
Adanya kantung kehamilan di luar kavum uteri
Adanya massa komplek di rongga panggul
Kuldosentesis
Tatalaksana
Infeksi pelvik
Kista folikel
Abortus biasa
Radang panggul
Kista ovarium terpuntir
Endometriosis
B. KISTA OVARIUM
TERPUNTIR
Kista Ovarium Terpuntir
Infeksi
Peritonitis
Sepsis
Adhesi
Nyeri kronis
Infertilitas (rare)
KISTA PECAH/ ROBEKAN
DINDING KISTA
Kista Pecah/Robekan Dinding
Kista
Terjadi pada torsi tangkai kista ovarium dan karena trauma
seperti jatuh, diurut, pukulan pada perut, koitus.
Apabila kista mengandung cairan serous, rasa nyeri akibat
robekan dan iritasi peritonium tidak begitu hebat, tapi
robekan pada dinding kista disertai perdarahan yang timbul
mendadak, akan menimbulkan gejala nyeri yang terus
menerus dengan akut abdomen.
Pada kista pecah, misalnya pada kista coklat/kista
endometriosis, pecahnya kista terjadi akibat perlekatan-
perlekatan yang bersifat infiltratif dan makin menipisnya
dinding kista karena makin bertambahnya darah yang
menumpuk dalam rongga kista.
Diagnosis